Selasa, 20 Oktober 2015

Cara Membuat Video Hologram Di Smartphone Yang Mudah

     Hologram adalah pantulan cahaya dari sudut yang berbeda sehingga membentuk sebuah gambar 3D.
Buat kamu yang tertarik pengen membuat hologram di smartphone kamu , berikut ini adalah cara pembuatanya, checkidot

Alat dan Bahan :


1. Gunting
2. Selotip bening
3. Mika
4. Smartphone
5. Penggaris
6. Pencil
7. Pola belah ketupat (sisi kanan dan kiri memiliki ukuran 3,5 cm , sisi atas 1 cm dan sisi bawah 6cm.)

 Cara membuat nya :

1. Buatlah belah ketupat mengikuti pola.
2. Buatlah belah ketupat yang sama sebanyak empat kali.
3. Kemudian rekatkanlah ke empat belah ketupat dengan selotip bening.
4. Downloadlah video hologram , letakanlah pyramid di atas smartphone anda seperti dibawah ini :



Oke anda berhasil!!! Selamat menikmati video hologram anda